Tentang Kami
Jaringan Edukasi Online Terpercaya Di Indonesia
Mengapa ZTOH hadir?
ZTOH hadir dengan membawa solusi dari berbagai permasalahan tersebut baik kepada lembaga pendidikan, maupun perusahaan untuk memudahkan proses pembelajaran yang terevaluasi.
ZTOH menghadirkan Knowledge Management, Massive Open Online Course, Face to Face Course, Learning and Evaluation, dan Certification menjadi satu kesatuan dalam sebuah Platform. Yang akan menghadirkan kemudahan seperti
- Online Class Room - Pembelajaran jarak jauh menggunakan materi modul teks maupun video
- Face to Face Course – Video Conferrence
- Kuis dan ujian Online - Evaluasi
Produk

tEDU
Platform Learning Management System ZtoH yang berfokus kepada Pengelolaan Pembelajaran Online baik berupa modul teks ataupun video.
tEXAM
Platform Ztoh yang berfokus kepada layanan pengelolaan Sistem Pertanyaan yang digunakan untuk ujian online dengan menggunakan CBT.
tBOX
Platform Ztoh yang berfokus kepada layanan Sistem Kolaborasi yang disediakan untuk menunjang pembelajaran online yang terarah & interaktif.

LAYANAN ZTOH DAN PARTNER
Layanan ZtoH akan beradaptasi dengan perubahan pasar dengan meningkatkan produktifitas, meningkatkan keunggulan kompetitif perusahaan, dan memberikan pengalaman yang baik dalam pengelolaan kelas pembelajaran online. ZtoH dan partner kami akan berkolaborasi dan menggabungkan kekuatan kami untuk menyediakan portofolio layanan yang dapat membantu Anda mempersiapkan infrastruktur Anda untuk perubahan di masa mendatang yang sejalan dengan tujuan bisnis jangka panjang. Layanan teknis membantu meningkatkan efisiensi operasional, menghemat biaya, dan mengurangi risiko. Layanan pengoptimalan dirancang untuk terus meningkatkan kinerja dan membantu tim Anda sukses dengan teknologi baru.

Who Are We?
Learning
How you reach your learning resources.
Sharing
Share your knowledge with others!
Collaborating
Collaborate resourse and anythings you want!

BENEFIT
Dengan menggunakan ZtoH maka pengguna akan mendapatkan :
- Kemudahan menciptakan dan mengelola kelas online.
- Kemudahan mengolah data penyelenggaraan pembelajaran yang terukur dan detail.
- Kemudahan mendistribusikan materi pembelajaran baik modul teks maupun video pembelajaran kepada siswa.
- Kemudahan dalam mengevaluasi hasil pembelajaran dengan menggunakan kuis dan ujian online.
- Kemudahan dalam berkomunikasi dengan siswa dan pengguna lainnya dalam sistem kolaborasi.
- Kemudahan dalam proses pembelajaran di perusahaan dengan menghilangkan batasan dalam ruang, waktu, jarak dan biaya.
- Jaminan garansi.
Ztoh
Education is doing something from zero to hero
- Jalan Kaimun Jaya No. 48
Jakarta Selatan DKI Jakarta - Komplek Cipta Graha Blok A6 Gunung Batu
Bandung Jawa Barat
admin@ztoh.id
02220663070